#820 – The Breaking Ice (2023)
Pada musim penghargaan kemarin, ada salah satu film produksi Singapura dan Tiongkok yang sempat tidak saya tonton. Film tersebut adalah “The Breaking Ice,” yang...
#160 – Love & Mercy (2014)
Mengangkat sedikit kisah nyata personil The Beach Boys, Brian Wilson, “Love & Mercy” seperti dikemas dari sudut pandang istri kedua Wilson, Melinda Ledbetter. Petemuan...
#403 – Madre (2013)
Gimana rasanya ketika kita sadar akan fakta masa lalu kita yang sebenarnya? Ada ungkapan yang mengatakan kalau ‘kebenaran itu kadang menyakitkan.’ Saya cukup percaya...
#153 – The Little Comedian [Baan Chan Talok Wai Gon] (2010)
Terlahir sebagai generasi ketiga, membuat Tock berusaha meneruskan profesi pendahulunya, menjadi seorang pelawak. Akan tetapi penampilan perdananya tidak memuaskan grup lawak sang ayah.
“The Little...
#264 – Moonrise Kingdom (2012)
Wes Anderson tidak pernah berhenti membuat saya bosan dengan karya-karyanya. Kali ini, melalui “Moonrise Kingdom,” film pertamanya yang masuk di Cannes menghadirkan sebuah drama...
#249 – Always [Ojik geudaeman] (2011)
Film ini merupakan opening movie pada Busan International Film Festival 2011, yang diputar pada 6 Oktober 2011, sebelum akhirnya dirilis di pasar pada tanggal...
#73 – There Will Be Blood (2007)
“There Will Be Blood” adalah sebuah film dengan penampilan yang cukup memorable dari pemeran utamanya, Daniel Day-Lewis, yang berperan sebagai Daniel Plainview. Ada sebuah...
#239 – Freeheld (2015)
Diangkat dari sebuah dokumenter pemenang Oscar tahun 2007 berjudul sama, “Freeheld” adalah sebuah reka ulang perjuangan Laurel Hester guna mewariskan dana pensiun pada domestic...
#278 – The Dressmaker (2015)
Kepulangannya ke Dungatar, ternyata bukanlah suatu hal yang diharapkan. “The Dressmaker” akan berkisah tentang kembalinya Myrtle ‘Tilly’ Dunnage, penonton akan menyelusuri rentetan peristiwa penuh...
#679 – The Fabelmans (2022)
Mengangkat cerita pribadi ke dalam film sudah bukan hal tak lazim. Sebut saja seperti “Amarcord” yang menceritakan kisah-kisah masa kecil Federico Fellini, ataupun “The...