#530 – Tilik (2018)

Nyinyir. Perilaku paling lazim saat ini. Ngomongin netizen, pasti selalu ada yang pro dan kontra. Setelah menjadi sensasi trending topic, ini dia film pendek...

#528 – Waiting for the Barbarians (2019)

Sekilas, film ini mengingatkan saya pada Film Terbaik Academy Awards tahun 1963, “Lawrence of Arabia.” Semakin ke dalam, ternyata tidak seindah yang saya bayangkan,...

#527 – Lonely Encounter (2020)

Film yang akan kita bahas kali ini berjudul “Lonely Encounter,” sebuah film pendek dari Hong Kong yang menggali kesendirian dari koneksi seorang supir taksi...

#526 – Aach… Aku Jatuh Cinta (2016)

Film Indonesia mungkin sudah cukup diwarnai banyak cerita cinta. Yang berbekas di benak saya mungkin kisah Rangga dan Cinta dalam “Ada Apa Dengan Cinta”...

#525 – Adela Has Not Had Supper Yet [Adéla jeste nevecerela]...

Ada yang menarik, baru-baru ini sebuah penyedia festival film berbasis online, ‘We Are One Festival’ menyajikan beragam pilihan film dari beberapa festival film ternama....

#524 – I’m Drunk, I Love You (2017)

Kali ini saya mengajak Anda ke dalam suguhan film independen dari Filipina. Berjudul “I’m Drunk, I Love You,” film ini akan membawa kita ke...

#523 – Holiday (2018)

Adegan kekerasan pada perempuan sudah menjadi sorotan yang cukup serius akhir-akhir ini. Terutama dengan gerakan #MeToo yang berhasil mengegerkan dunia perfilman Hollywood beberapa tahun...

#522 – The Neighbors’ Window (2019)

Kali ini, saya akan mengajak Anda menyaksikan ‘The Neighbors’ Windows’ cerita menguntit kehidupan orang lain yang berujung penuh pembelajaran. Sebagai seorang observer, saya menikmati...

#520 – Eight Taels of Gold [Ba liang jin] (1989)

Menjadi imigran di negeri orang demi iming-iming masa depan yang lebih baik sudah menjadi realita klasik. Mereka melepas pekerjaan mereka saat ini dan bekerja...

#519 – Shampoo (1975)

Hampir sebagian besar perempuan cukup serius dengan penampilan mereka, terutama bagaimana perawatan yang rutin sekaligus mengikuti tren kekinian, yang sudah jadi hal yang engga...

Seeking for Recommendation?

Continue to the category

93rd Academy Awards

Explore

Goin' to Musical

Explore