#17 – The Ides of March (2011)
Awalnya, saya memberi ekspektasi yang terlalu besar dengan "The Ides of March." Disutradarai George Clooney, juga diramaikan oleh Ryan Gosling yang sedang bersinar saat...
#167 – My Week with Marilyn (2011)
Kisah "My Week with Marilyn" berasal dari sebuah bab yang hilang dalam memoir Colin Clark yang berjudul “The Prince, the Showgirl and Me.” Mengangkat...
#428 – Can We Still Be Friends? (2017)
Ada yang pernah bilang, ‘kalau pacaran itu jangan lama-lama. Terlalu lama itu tidak sehat.’ Ada juga yang pernah berkomentar, jika pacaran terlalu lama dan...
#521 – Judith Hotel (2018)
Suatu hal yang dianggap spesial kadang bisa menyebalkan. Misalnya, ketika ada sebuah restoran yang jadi talk of the town, diserbu pengunjung yang penasaran, dan...
#575 – Lucky Chan-Sil [Chansirineun bokdo manchi] (2019)
Kata orang, hidup selalu berputar. Adakalanya waktu untuk bersinar di atas, ada pula waktu untuk di bawah. Kali ini, sebuah film independen asal Korea...
#78 – The Lovely Bones (2009)
"The Lovely Bones" diadaptasi dari sebuah novel best-seller berjudul sama karya Alice Sebold ini, adalah sebuah kisah flashback yang menceritakan mengenai seorang remaja perempuan,...
#358 – Thunder Road (2016)
Sudah menjadi tradisi bagi keluarga yang berduka untuk memberikan eulogi di acara kedukaan. Kali ini, “Thunder Road” akan mengajak penontonnya untuk menyaksikan sebuah ungkapan...
#257 – Life (2015)
Pernah mendengar nama James Dean? Dean adalah seorang aktor Hollywood yang tutup usia akibat sebuah kecelakaan di saat Ia baru menanjaki kariernya. Ia hanya...
#345 – Divines (2016)
Berawal dari keterpikatan saya dengan poster film ini, ternyata ceritanya membawa ke dalam situasi yang cukup tidak terduga. “Divines” merupakan karya pertama sineas asal...
#191 – Bridge of Spies (2015)
Steven Spielberg untuk kesekian kalinya kembali menyajikan sejarah dunia dalam sinema. Setelah berhasil menghadirkan “Schindler’s List”, “Saving Private Ryan”, “Munich”, hingga “Lincoln,” kali ini...