#65 – Boyhood (2014)
Sebagai sebuah coming of age drama paling realistis, "Boyhood" ini akan menjadi sebuah tontonan yang tidak dapat dilewatkan. Richard Linklater menawarkan sebuah tontonan perjalanan...
#315 – Shower [Xizao] (1999)
Kepulangan anak tertua ternyata malah membawa sebuah kesalahpahaman. “Shower” menawarkan sebuah cerita keluarga yang terfokus pada hubungan putra sulung dengan ayah dan adiknya. Featured...
#222 – Beaches (1988)
Ada yang ingat dengan lagu “The Wind Beneath My Wings”-nya Bette Midler? Dari film “Beaches”-lah lagu ini berasal. Disutradarai oleh Garry Marshall, kisah melodrama...
#79 – Radio Days (1987)
“Radio Days” adalah sebuah nostalgia Woody Allen, yang terkesan hampir serupa dengan “Amarcord” versi Federico Fellini. Looks similar, but this is the American way....
#280 – Tower (2016)
50 tahun telah berlalu, namun tragedi tidak akan pernah terlupakan bagi para saksi sejarahnya. “Tower” merupakan sebuah dokumenter yang mengisahkan kembali penembakan yang terjadi...
#168 – Me and Earl and Dying Girl (2015)
Dari sebuah novel berjudul sama, “Me and Earl and Dying Girl” punya magnet dari judulnya yang tidak terlalu spesial. Melihat judulnya saja penonton sudah...
#326 – Mustang (2016)
Sebagai andalan Perancis di tahun 2015, “Mustang” merupakan sebuah debut featured Ergüven yang fantastik. Secara sekilas, film ini mengingatkan dengan karya Sofia Coppola yang...
#350 – Pride (2014)
Kata ‘pride’ dalam bahasa Indonesia sering diartikan sebagai kepuasan ataupun kebanggaan. Di film keduanya, setelah sekian lama tidak berkecimpung di layar lebar, Matthew Warchus...
#244 – Suicide Squad (2016)
Dari judulnya Anda akan menebak mereka adalah pasukan bunuh diri. “Suicide Squad” merupakan sebuah film antihero buatan DC, yang berisi kumpulan-kumpulan penjahat dalam film...
#99 – Ender’s Game (2013)
Andrew Ender Wiggin hanyalah seorang anak pintar yang sering di bully. Ia terpilih karena kejeniusannya akan taktik dan strateginya akan kompleksitas untuk dipersiapkan menjadi...