#168 – Me and Earl and Dying Girl (2015)

Dari sebuah novel berjudul sama, “Me and Earl and Dying Girl” punya magnet dari judulnya yang tidak terlalu spesial. Melihat judulnya saja penonton sudah...

#157 – Friends Never Die [Mueng Ku] (2012)

Berlatar dari sebuah kisah nyata, "Friends Never Die" merupakan teen movie asal Thailand yang menggali arti persahabatan yang sebenarnya lewat kehidupan sekumpulan remaja laki-laki...

#147 – Ted 2 (2015)

Aksi tingkah laku boneka beruang imut, lucu nan rasis dalam “Ted 2” ternyata masih cukup menghibur. Di babak yang baru, yaitu kehidupan baru Ted...

#145 – The Black Stallion (1979)

Masuk ke dalam koleksi terbaru Criterion 2015, “The Black Stallion” merupakan salah satu treasure gem dari akhir 70-an. Film ini diadaptasi dari salah satu...

#142 – Breaking Away (1979)

Berhasil memadukan tema coming of age, olahraga dan komedi, “Breaking Away” menjadi salah satu film olahraga klasik terbaik dari akhir 70-an. Film yang disutradarai...

#140 – Pitch Perfect 2 (2015)

Setelah hiatus 3 tahun, “Pitch Perfect 2” dilanjutkan dengan mengusung formula yang sama, namun dengan level yang lebih tinggi. Tidak seperti pendahulunya, Elizabeth Banks...

#139 – Pitch Perfect (2012)

Sebagai directorial debut Jason Moore, “Pitch Perfect” berhasil memadukan dunia college dengan deretan-deretan a cappella. Film yang diproduseri Elizabeth Banks ini menawarkan sesuatu yang...

#134 – E.T. the Extra-Terrestrial (1982)

Sebagai salah satu film keluarga terbaik yang pernah dibuat, “E.T. the Extra-Terrestrial” menawarkan konsep cerita yang menarik namun simpel: persahabatan seorang anak bermasalah dengan...

#128 – Ponyo [Gake no ue no Ponyo] (2008)

Melalui “Ponyo”, Hayao Mizayaki kembali mengajak penontonnya yang dari segala usia, untuk masuk ke dunia penuh imajinasi. Film animasi buatan Studio Ghibli di tahun...

#97 – 22 Jump Street (2014)

Setelah sukses dengan kesan remake dan nostalgia pada edisi sebelumnya, “22 Jump Street” hadir dengan lebih matang. Mengusung kembali duo maut Jonah Hill dan...

Seeking for Recommendation?

Continue to the category

93rd Academy Awards

Explore

Goin' to Musical

Explore