#136 – Picnic at Hanging Rock (1975)
Berlibur ke Hanging Rock, salah satu obyek wisata natural di Victoria, ternyata memberikan malapetaka bagi rombongan Appleyard College. “Picnic at Hanging Rock” akan membawa...
#337 – Tom at The Farm [Tom à la ferme] (2013)
Merupakan debut-nya di Venice Film Festival, Xavier Dolan menghadirkan sebuah film yang dipenuhi misteri. “Tom at The Farm” akan membawa penonton untuk mengikuti perjalanan...
#785 – Reinas (2024)
Krisis dalam suatu negara amat berdampak akan keutuhan sebuah keluarga. Mulai dari “Ode to My Father” yang membahas pecahnya Korea menjadi dua negara, sampai...
#333 – I Killed My Mother [J’ai tué ma mère] (2009)
Merupakan karya perdananya, Xavier Dolan menghadirkan sebuah semibiographical lewat “I Killed My Mother.” Film ini dirilis di Cannes Film Festival, dan berhasil membawa nama...
#400 – A Fantastic Woman [Una mujer fantástica] (2017)
Apa yang Anda harapkan sebagai warga negara? Tentu, mendapatkan hak yang sama akan kesetaraan dan keadilan. Tapi apa jadinya jika Anda merupakan bagian dari...
#744 – Ashkal: The Tunisian Investigation (2022)
Bukan tanpa alasan film “Ashkal: The Tunisian Investigation” bergenre supranatural-noir. Unsur magis yang tidak rasional di film ini menjadi daya tarik yang mencolok untuk...
#101 – Wild Tales [Relatos Salvajes] (2014)
Apa yang anda ekspektasikan dari sebuah judul film? Saat hendak menyaksikan “Relatos salvajes” AKA “Wild Tales”, saya memiliki ekspektasi tentang sebuah “kumpulan cerita-cerita” gila...
#497 – Hunt for the Wilderpeople (2016)
Gimana sih rasanya menjadi yang terbuang? Ngga enak pastinya. Begitupula yang dialami Ricky Baker di film ini. Ia kemudian memutuskan untuk lari dari kenyataan...
#787 – Bobi Wine: The People’s President (2022)
Uganda, si mutiara Afrika, menjadi setting utama dalam dokumenter “Bobi Wine: The People’s President.” Film yang diusung sebagai salah satu jagoan National Geographic di...
#576 – City of God [Cidade de Deus] (2002)
“City of God” bukan berkisah tentang sebuah kota dengan keindahan akan kedamaian dan cinta, melainkan sebaliknya. Menyaksikan “City of God”, adalah sebuah kesalutan. Film...