#569 – Ali & Ratu Ratu Queens (2021)
Tiba-tiba saya teringat dengan lirik kartun lawas, ‘Hachi anak yang sebatang kara, pergi mencari ibunya.’ Ternyata gak cuma Hachi yang kehilangan Ibu. Ali juga....
#30 – The Muppets (2011)
"The Muppets" adalah sekumpulan marionette yang diperkenalkan Jim Henson pada acara “Sesame Street” di tahun 1969. Mulai pada tahun 1976, The Muppets memiliki program...
#158 – The Age of Adaline (2015)
Berawal dari sebuah tragedi yang menimpa Adaline di usia 29 tahun, membuat dirinya abadi, tidak menua, seperti sedia kala hingga Ia berusia 107 tahun....
#124 – 3 Women (1977)
Sebagai salah satu peninggalan terorisinilnya, “3 Women” karya Robert Altman adalah sebuah tontonan tentang tiga wanita yang penuh enigma, sebagai cerita hasil mimpi penuh...
#697 – Palm Trees and Power Lines (2022)
Siapa sih yang enggak mencari kebahagiaan? Seharusnya, semua orang berhak. Tapi, kadang juga kita bisa terjebak ketika melakukan hal tersebut. Kali ini, saya akan...
#13 – A Moment to Remember [Nae meorisokui jiwoogae] (2004)
Melihat judulnya saja, "A Moment to Remember," penonton sudah tidak akan heran dengan kisahnya. Film drama melankolis dari negeri ginseng ini cukup menyedihkan. Film...
#486 – The Lion King (2019)
Terasa seperti terlalu cepat ketika Disney merilis satu per satu versi live action animasi-animasi klasiknya. Setelah membawa penikmatnya berpetualang bersama permadani terbang, kini giliran...
#193 – 45 Years (2015)
Ketika Indonesia dikejutkan dengan “Siti,” Andrew Haigh juga mengangkat kisah seorang wanita melalui “45 Years.” Sutradara sekaligus penulis yang cukup berhasil melalui gay cinema...
#708 – Sick of Myself (2022)
Hidup memang tidak akan pernah seindah imajinasi. Jika iya, kita cukup menghayal, membayangkan apa yang sepatutnya terjadi, tanpa perlu usaha yang berarti. Seperti yang...
#525 – Adela Has Not Had Supper Yet [Adéla jeste nevecerela]...
Ada yang menarik, baru-baru ini sebuah penyedia festival film berbasis online, ‘We Are One Festival’ menyajikan beragam pilihan film dari beberapa festival film ternama....