#158 – The Age of Adaline (2015)

Berawal dari sebuah tragedi yang menimpa Adaline di usia 29 tahun, membuat dirinya abadi, tidak menua, seperti sedia kala hingga Ia berusia 107 tahun....

#157 – Friends Never Die [Mueng Ku] (2012)

Berlatar dari sebuah kisah nyata, "Friends Never Die" merupakan teen movie asal Thailand yang menggali arti persahabatan yang sebenarnya lewat kehidupan sekumpulan remaja laki-laki...

#156 – Jamilah dan Sang Presiden (2009)

Berasal dari sebuah pementasan drama, “Jamilah dan Sang Presiden” adalah sebuah tontonan betapa tragisnya kegiatan trafficking masih melanda negeri ini. Sepanjang 87 menit, Ratna...

#155 – The Act of Killing [Jagal] (2012)

Walaupun hanya sepenggal, “The Act of Killing” berusaha menyampaikan catatan sejarah yang terungkapkan dari salah satu pelakunya. Dokumenter yang disutradarai Joshua Oppenheimer ini tidak...

#154 – Laddaland [Ladda land] (2011)

Terinspirasi dari sebuah pembangunan condo berhantu di Chiang Mai, “Laddaland” menjadi sebuah big hit di Thailand yang menawarkan tontonan penuh kejutan. Film yang disutradarai...

#153 – The Little Comedian [Baan Chan Talok Wai Gon] (2010)

Terlahir sebagai generasi ketiga, membuat Tock berusaha meneruskan profesi pendahulunya, menjadi seorang pelawak. Akan tetapi penampilan perdananya tidak memuaskan grup lawak sang ayah. “The Little...

#152 – Au Revoir Taipei [Yi ye Taibei] (2010)

The city that never sleeps, adalah salah satu julukan bagi kota Taipei yang menjadi setting utama dalam “Au Revoir Taipei.” Sebagai debut featured film...

#151 – A Little Thing Called Love [Sing lek lek tee...

Salah satu most funniest and lovable romance hit, “A Little Thing Called Love” menghadirkan sebuah kisah tentang perjalanan seorang desainer muda asal Thailand yang...

#150 – Eat Drink Man Woman [Yin shi nan nu] (1994)

Mengangkat cerita yang cukup unexpected, “Eat Drink Man Woman” tidak hanya berhasil menggiurkan penonton dari beragam jenis hidangan yang ditampilkan, tetapi juga menghadirkan kisah...

#149 – Service [Serbis] (2008)

Walau hanya bersetting di sebuah bioskop tua bernama Family, “Service” menjadi tontonan film indie Filipina pertama saya yang mengangkat banyak isu: masalah keluarga, bisnis,...

Seeking for Recommendation?

Continue to the category

93rd Academy Awards

Explore

Goin' to Musical

Explore