#798 – Nuovo Olimpo (2023)
Bioskop kerapkali jadi setting kisah-kisah film. Seperti persahabatan Alfredo dan Salvatore yang mengharukan dalam “Cinema Paradiso,” tempat bekerja Misha dalam “Chaperone,” maupun pembuka cerita...
#291 – Captain Fantastic (2016)
Hidup tidak seperti keluarga biasanya, “Captain Fantastic” membawa penonton ke sebuah potret gaya hidup keluarga yang lebih keras, lebih hijau, serta lebih intelek. Pelakunya...
#58 – Maleficent (2014)
Apa yang terjadi ketika Disney mengangkat salah satu villain-nya untuk berada sebagai karakter utama, dan menayangkan sebuah kisah dari sudut pandang yang berbeda? Ya,...
#433 – Bluebell (2018)
Satu lagi kisah novel Indonesia yang diadaptasi ke layar perak. Kali ini judulnya “Bluebell” yang ditulis oleh Elvira Natali. Tidak mau berekspektasi terlalu tinggi,...
#197 – Steve Jobs (2015)
Siapa yang tidak mengenal dengan sosok Steve Jobs? Bapak Inovator era modern ini sudah cukup mengubah gaya hidup dunia melalui ciptaan-ciptaannya yang cukup out-of-the-box....
#166 – Days of Heaven (1978)
"Days of Heaven" patut dikatakan sebagai sebuah film klasik yang sangat indah. Film yang disutradarai Terrence Malick ini memberikan sebuah latar pemandangan perkebunan gandum...
#617 Gangubai Kathiawadi (2022)
Okay, memang saya akui kalau saya bukan penggemar film maupun serial India, karena menurut saya terkadang film-film asal Bollywood itu terlalu berlebihan. Tapi saat...
#791 – Jules (2023)
Biasanya, film-film bertema alien seringkali dikemas sebagai sajian sci-fi yang sering identik dengan petualangan anak seperti dalam “E.T. The Extra-Terrestial,” ataupun horror dalam “Alien”...
#447 – Yowis Ben (2018)
Ngebahas film-film bertema band remaja, tentu kita akan ingat bagaimana “School of Rock” berhasil mengocok perut anda, ataupun keseruan cerita film dari Thailand berjudul...
#49 – The Other Woman (2014)
Apa jadinya ketika tiga wanita bertemu karena senasib dan memutuskan sebuah rencana balas dendam? Itulah yang digambarkan "The Other Woman" dari ketiga orang...