#264 – Moonrise Kingdom (2012)
Wes Anderson tidak pernah berhenti membuat saya bosan dengan karya-karyanya. Kali ini, melalui “Moonrise Kingdom,” film pertamanya yang masuk di Cannes menghadirkan sebuah drama...
#268 – Trolls (2016)
Menjadi featured films Dreamworks Animation yang ketiga di tahun 2016, “Trolls” diusung melalui aksi para makhluk imut yang hanya punya tujuan untuk selalu bahagia...
#23 – The Grand Budapest Hotel (2014)
Menyajikan sebuah kisah di dalam kisah adalah sebuah hal yang sebetulnya agak jarang dijumpai di dalam gaya penceritaan walaupun hanya sedikit yang berhasil menuturkannya...
#139 – Pitch Perfect (2012)
Sebagai directorial debut Jason Moore, “Pitch Perfect” berhasil memadukan dunia college dengan deretan-deretan a cappella. Film yang diproduseri Elizabeth Banks ini menawarkan sesuatu yang...
#235 – Zootopia (2016)
Walt Disney menelurkan kembali salah satu ide kreatif mereka di tahun 2016 melalui “Zootopia.” Kasarnya, bayangkan ada sebuah dunia yang hanya berisi oleh hewan-hewan,...
#390 – #TemanTapiMenikah (2018)
Because no man can be friends with a woman that he finds attractive. Harry Burns jelas salah besar! Sambil tersenyum lebar setelah keluar dari...
#345 – Divines (2016)
Berawal dari keterpikatan saya dengan poster film ini, ternyata ceritanya membawa ke dalam situasi yang cukup tidak terduga. “Divines” merupakan karya pertama sineas asal...
#142 – Breaking Away (1979)
Berhasil memadukan tema coming of age, olahraga dan komedi, “Breaking Away” menjadi salah satu film olahraga klasik terbaik dari akhir 70-an. Film yang disutradarai...
#313 – Sweet Bean [An] (2015)
Mengusung judul dengan nama bahan makanan, “Sweet Bean” menawarkan sebuah premis yang lebih dari sekedar itu. Sebetulnya saya sudah cukup lama ingin menyaksikan film...
#147 – Ted 2 (2015)
Aksi tingkah laku boneka beruang imut, lucu nan rasis dalam “Ted 2” ternyata masih cukup menghibur. Di babak yang baru, yaitu kehidupan baru Ted...