#695 – Dear David (2023)
Dreamy and dreary. Dua kata yang pas untuk mendefinisikan film "Dear David". Berawal dari imajinasi yang bergumul di kepala, lalu disalurkan oleh jemari yang...
#813 – Agak Laen (2024)
Berawal dari kesuksesan podcast kumpulan stand up comedian asal Medan yang bernama “Agak Laen,” ternyata berlanjut ke layar perak. Ketiga dari mereka, sebetulnya sudah...
#820 – The Breaking Ice (2023)
Pada musim penghargaan kemarin, ada salah satu film produksi Singapura dan Tiongkok yang sempat tidak saya tonton. Film tersebut adalah “The Breaking Ice,” yang...
#209 – Biarkan Bulan Itu (1986)
Disebut sebagai film buatan Arifin C. Noer yang paling puitis, “Biarkan Bulan Itu” hadir sebagai salah satu unggulan di tahun 1986. Film berdurasi 108...
#417 – Kulari ke Pantai (2018)
Rasanya tidak berlebihan jika menyebut “Kulari Ke Pantai” sebagai film anak wajib tonton 2018! Memang benar, setelah film “Petualangan Sherina” booming, film-film anak lainnya...
#172 – Cyrano Agency [Sirano, Yeonaejojakdo] (2010)
Butuh kekasih? Segera kontak Cyrano Agency. Cyrano, begitu namanya, terdiri dari 4 orang yang jago drama, yang segera akan merancang skenario percintaan baru kalian...
#93 – The Handsome Suit [Hansamu sûtsu] (2008)
Bukan sebuah hal baru bila kita menyaksikan sebuah tontonan yang bertemakan tentang transformasi sosok yang jelek, kemudian berubah menjadi tampan ataupun cantik. Begitulah premis...
#710 – One for the Road (2021)
Bagaimana jika kamu tahu waktumu sudah dekat, hal apa yang sangat ingin kamu lakukan di hari-hari terakhirmu? Seperti yang kita ketahui, kematian tidak dapat...
#707 – All That Breathes (2022)
Setiap hari, seiring bertambah tuanya bumi, semakin padat penduduknya. Pertanyaan yang kerap muncul adalah bagaimana merawat bumi bagi generasi penerus. Menjaga ekosistem adalah salah...
#431 – Danur 2: Maddah (2018)
Welcome back to my another Danur review! Tentu nggak ada salahnya kan, kalau sekarang saya mencoba menikmati franchise yang sempat laris manis di pasaran,...