#238 – The Lobster (2015)
Penuh kejutan, disturbing, namun tetap wajar ditonton! “The Lobster” adalah sebuah debut film berbahasa Inggris bagi Yorgos Lanthimos, sutradara kenamaan asal Yunani yang lebih...
#232 – Hello, My Name Is Doris (2015)
Menyaksikan pertama kali trailer film “Hello, My Name Is Doris” langsung membuat saya untuk menjadikannya ke dalam watchlist saya. Sally Field, yang hampir memasuki...
#229 – Blue Is the Warmest Color [La vie d’Adèle –...
Biru biasanya diidentikkan sebagai warna dengan arti ketenangan hingga dingin. Kali ini, Abdellatif Kechiche dalam “Blue Is the Warmest Color” mencoba memberikan simbolisasi...
#207 – The Naked Lunch (1991)
Dianggap menjadi sebuah tantangan, David Cronenberg berhasil memfilmkan salah satu proyek yang sempat tergantung sejak era 60-an. “The Naked Lunch” adalah sebuah adaptasi metatekstual...
#165 – Blind Pigs Who Wants to Fly [Babi Buta yang...
Kisah "Blind Pigs Who Wants to Fly" aka “Babi Buta yang Ingin Terbang” hadir sebagai sebuah satir akan gambaran masyarakat etnis Cina dengan Islam,...
#150 – Eat Drink Man Woman [Yin shi nan nu] (1994)
Mengangkat cerita yang cukup unexpected, “Eat Drink Man Woman” tidak hanya berhasil menggiurkan penonton dari beragam jenis hidangan yang ditampilkan, tetapi juga menghadirkan kisah...
#149 – Service [Serbis] (2008)
Walau hanya bersetting di sebuah bioskop tua bernama Family, “Service” menjadi tontonan film indie Filipina pertama saya yang mengangkat banyak isu: masalah keluarga, bisnis,...
#147 – Ted 2 (2015)
Aksi tingkah laku boneka beruang imut, lucu nan rasis dalam “Ted 2” ternyata masih cukup menghibur. Di babak yang baru, yaitu kehidupan baru Ted...
#144 – Welcome to Me (2014)
Sebelum membahas "Welcome to Me", apa yang akan Anda lakukan ketika memenangkan lotere sebesar $86 juta? Mungkin tidak akan terbayang ketika seorang perempuan yang...
#117 – Lolita (1962)
Sebagai film dengan cerita kontroversial di masanya, “Lolita” hadir dengan adaptasi yang lebih bersahabat, walaupun tetap mendapat keterbatasan dari pihak sensor. Stanley Kubrick kali...