#468 – Bohemian Rhapsody (2018)
Nama Queen sudah tidak asing buat saya. Sejak dini, karya-karya megah Queen sudah menghiasi telinga saya. Apalagi dengan judul lagu yang kemudian dipakai menjadi...
#677 – Autobiography (2022)
Film panjang pertama Makbul Mubarak berjudul "Autobiography” mendapatkan sambutan hangat di berbagai macam festival bergengsi. Filmnya sendiri bahkan meraih penghargaan di beberapa festival, sebut...
#753 – About Us But Not About Us (2022)
Berhubung suka mengamati, salah satu hal yang sering saya perhatikan ketika ke sebuah tempat adalah ketika kelompok-kelompok orang yang datang slaing berinteraksi. Ada yang...
#799 – Panggonan Wingit (2023)
Setting hotel dalam dunia film horror sudah tak menjadi sesuatu yang asing. Yang paling memukau bagi saya adalah ketika menyaksikan Jack Nicholson dalam “The...
#536 – Dubai (2005)
Pergi ke luar negeri demi masa depan yang lebih baik adalah tujuan kebanyakan para perantau. Mereka terpaksa pergi ke tanah orang untuk mengumpulkan segenggam...
#805 – How to Make Millions Before Grandma Dies (2024)
Kisah-kisah tentang sosok nenek, selalu memiliki daya tarik tersendiri untuk saya. Sebut saja “Lola” dari Filipina, ataupun tentang “Miss Granny” dari Korea, sampai “Minari”...
#494 – Perempuan Tanah Jahanam [Impetigore] (2019)
Mungkin terasa sudah begitu lazim ketika film-film horror tanah air menggabungkan beragam unsur mistis, yang berangkat dari sosok-sosok hantu lokal yang ada di Indonesia....
#301 – Beauty and the Beast (2017)
Sudah sekian lama ditunggu, akhirnya versi live action Disney berhasil rampung di awal tahun 2017. “Beauty and the Beast” merupakan sebuah penyajian adaptasi literatur...
#475 – Midnight Runners [Cheongnyeongyeongchal] (2017)
Dalam bermasyarakat, peran polisi sangatlah penting dalam menjaga keamanan. Mulai dari melawan teroris, penjahat, sampai gembong narkoba. Di film sendiri terbilang sudah banyak film-film...
#780 – Maestro (2023)
Dalam memori saya, sosok Leonard Bernstein tidak terlalu asing. Ia merupakan seorang composer hebat, yang juga menulis musikal “West Side Story,” yang kemudian menjadi...